Yoshaa minna, kali ini mimin akan menunjukkan bagaimana menggunakan Ansible untuk membuat skrip automation untuk melakukan check koneksi Telnet.
Dengan mempelajari teknik ini, minna akan dapat membuat proses check koneksi Telnet menjadi lebih mudah dan cepat. Ini akan membantu minna mengatasi masalah koneksi secara efisien dan memastikan bahwa sistem dan aplikasi minna berfungsi dengan baik.
Ayo mulai mempelajari cara membuat automation dengan Ansible untuk melakukan check koneksi Telnet sekarang! watashi yakin bahwa minna-san akan menemukan informasi yang berguna dan mudah dipahami dalam blog ini.
Prerequisite
- Linux Server
- Installed Ansible
Langkah – Langkah
Pastikan telah membuat inventori dan hosts target nya bisa di akses dengan menggunakan ansible, anda dapat menggunakan command ansible -i /etc/ansible/hosts (group hosts) -m ping
untuk me-debug apakah ansible nya dapat mengakses hosts target atau tidak.
Jika outputnya seperti diatas, berarti kita sudah bisa melanjutkan ke tahap selanjutnya untuk membuat playbook. Pertama-tama buatlah folder untuk menyimpan file playbook di path ansible kalian. Di sini kita akan membuat playbooknya di /etc/ansible/playbooks
dengan menggunakan perintah mkdir /etc/ansible/playbooks
untuk membuat folder playbook kita.
Lalu kita masuk ke direktori nya dan membuat file playbook dengan extension .yml
menggunakan perintah nano/vi nama_playbook.yml
dengan isi filenya seperti berikut :
Setelah itu, kita jalankan perintah ansible-playbook playbook_check_telnet.yml
Hoplaa, kita telah berhasil melakukan automation dengan ansible menjalankan command telnet ke server tujuan ke port 22.